Pengertian HTML Template Berdasarkan Versinya



Pengertian HTML Berdasarkan Versinya - Bagi seorang blogger pasti sering mendengar kata HTML, Detailnya HTML merupakan berkas yang dibuat dalam perangkat lunak pengolah kata yang disimpan kedalam format ASCII.
Pengertian HTML Template Berdasarkan Versi
HTML bermula dari sebuah bahasa yang sebelumnya banyak digunakan di dunia penerbitan/percetakan yang disebut dengan SGML (Standard Generalized Markup Language), yang kemudian berkembang menjadi sebuah standar yang digunakan secara luas untuk menampilkan halaman web. HTML saat ini merupakan standar Internet yang didefinisikan dan dikendalikan penggunaannya oleh World Wide Web Consortium (W3C). Sebagai contohnya seperti kode HTML di template yang kita gunakan, yaitu :

<html>
<head>
<title>Belajar Dasar SEO dan Blogging</title>
</head>
<b:if cond="Ibnu Mubarok">
<div style="bgcolor: #cecece;">
</div>
<body>
<span black="" style="color: ”yellow”; font-family: ”arial;">Belajar Dasar SEO dan Blogging</span>
</body>
</b:if>
</html>

Keterangan :  Tulisan warna Biru adalah Tag, warna Hijau adalah Attribute dan warna Orange adalah Nilai/Value dari Attribute.
Berikut :  Pengertian HTML Berdasarkan Versinya

HTML versi 1.0
Kemampuan yang dimiliki versi 1.0 ini antara lain heading, paragraph, hypertext, list, serta cetak tebal dan miring pada teks. Versi ini juga mendukung peletakan image pada dokumennya tanpa memperbolehkan meletakkan teks disekelilingnya (wrapping).

HTMl versi 2.0
Pada versi ini, penambahan kualitas HTML terletak pada kemampuannya untuk menampilkan suatu form pada dokumen. Dengan adanya form ini, maka kita dapat memasukkan nama, alamat, serta saran/kritik. HTML versi 2.0 ini merupakan pionir dari adanya homepage interaktif.

HTML versi 3.0
HTML versi 3.0 menambahkan beberapa fasilitas baru seperti table. Versi ini yang disebut juga sebagai HTML+ tetapi HTML versi ini hanya berlaku 4-5 bulan saja, karena langsung digantikan dengan HTML versi 3.2

HTML versi 4.0
HTML versi 4 ini memuat banyak sekali perubahan dan revisi dari pendahulunya. Perubahan ini terjadi dihampir segala perintah-perintah HTML seperti table, image, link, text, meta, imagemaps, form, dan lain- lain.

HTML versi 5.0
HTML versi 5 ini merupakan HTML versi terakhir saat ini, kita sebut juga sebagai HTML5 validasi. Pada HTML ini memiliki fitur baru yaitu : Unsur kanvas untuk menggambar, Video dan elemen audio untuk media pemutaran, Dukungan yang lebih baik untuk penyimpanan secara offline, Elemen konten yang lebih spesifik, seperti Artikel, Footer, Header, Navigation, dan Section. Bentuk kontrol form seperti Kalender, Tanggal, Waktu, Email, Url, dan Search. itu sebabnya jika pada HTML template masih ada kode "&" dan kode "Edit Url" dan sebagainya belum dianggap valid HTML5.

Demikian Pengertian HTML Berdasarkan Versinya, semoga bermanfat y. Terima kasih juga kepada Mba Devy Indriyani, yang sudah memperbolehkan untuk mengutip artikel ini, bukan maksud untuk mencuri, tapi ini untuk referensi saja berhubung blog saya membahas seputar SEO dan Blogging.
Previous
Next Post »

6 komentar

Click here for komentar
30 April 2015 pukul 06.53 ×

Mantab gan, HTML5 strukturnya lebih enak :-d

Reply
avatar
Unknown
admin
30 April 2015 pukul 09.23 ×

Wah belajar jadi programer

Reply
avatar
30 April 2015 pukul 11.54 ×

tpi yang HTML 5, tampilanya sederhana, tpi SEO, :)

Reply
avatar
30 April 2015 pukul 11.55 ×

programer ?? Web kali, bkn programer mas, :)

Reply
avatar
Devy
admin
4 Mei 2015 pukul 21.21 ×

Tepatnya design mungkin mas, hehe..!!
HTML v-5 sudah komplit dibidang penyisipan element CSS dan js, dan dapat merespon efek dalam bentuk canvas, dan untuk HTML v-5 kode js dapat berdiri sendiri tanpa penggerak elemen dari struktur js, jadi kita lebih dimanjakan karena halaman yang mudah untuk di kontrol.
kurang lebih seperti itu mas.

Reply
avatar
Unknown
admin
5 September 2015 pukul 15.56 ×

oh gitu gan,apa versi HTML itu upgrade otomatis atau harus di update manual ya? kemudian untuyk bloger html versi apa gan?
^^

Reply
avatar

*Berkomentarlah Sesuai Topik, dan Sopan Santun.
*Jangan Lupa Untuk Follow Blog, 100 % Follow Back, :)
ConversionConversion EmoticonEmoticon